Artikel sebelumnya telah membahas tentang komponen pikiran dan fungsinya masing-masing. Saya berharap Anda mulai jelas dan paham mengapa sebuah perilaku terbentuk dalam diri dan melekat sampai bertahun-tahun tak bisa dilepaskan walau secara sadar Anda ingin berubah dan melepasnya. Sekarang bagaimana caranya melepaskan diri dari pola-pola berulang dari kebiasaan buruk? Seperti telah saya jelaskan di bagian sebelumnya bahwa perubahan haruslah terjadi di level yang dalam dari pikiran itu yaitu di level pikiran bawah sadar. Bagaimana…
Read More »Lanjutan … Di artikel pertama kita membahas tentang pikiran sadar dan bagiannya. Sekarang kita akan membahas bagian penting jika kita berbicara tentang perubahan. Ya betul! Semua perubahan harus terjadi di dalam pikiran bawah sadar. Inilah tentang apa yang disebut hipnotis (hypnosis). Semua hal diatas yang saya ceritakan adalah mekanisme pikiran yang sangat alamiah dan prosesnya disebut hipnosis (atau orang awam bisa menyebut ”hipnotis”) Anda, saya, dan semuanya SEBENARNYA beroperasi satu tingkat di bawah pikiran sadar,…
Read More »Pada suatu hari saya diundang untuk berbicara di depan anggota Rotary di Surabaya. Di awal acara saya mengeluarkan sebuah wadah yang hanya cukup dimasuki sebuah koin Rp 500. Setelah salah seorang peserta meminjamkan koinnya maka saya mengeluarkan spidol dan meminta peserta tersebut menandai koin. Setelah wadah diperiksa saya pun memasukkan koin di depan peserta tersebut lalu mengikat wadahnya dengan karet. Semua dilakukan di depan mata dalam jarak yang sangat dekat sekali. Lalu wadah tersebut dibungkus…
Read More »Seorang bapak seusai training di sebuah perusahaan bertanya pada saya, “Pak apakah bisa mengajarkan pada saya dalam waktu yang singkat bagaimana caranya menghipnotis anak saya yang benci dengan pelajaran bahasa inggris karena merasa kesulitan mempelajarinya?” “Hahahaha … tentu bisa”, jawab saya. Lalu saya tambahkan, “Saya akan ajarkan cara paling mudah dan bisa diterapkan siapapun juga. Hanya saja jika memang masalahnya butuh penanganan lebih dalam maka cara sederhana ini belum tentu mempan, artinya Anda perlu belajar…
Read More »